Archive for the ‘Ilmu Komputer’ Category

SQL

  • Merupakan bahasa standar yang digunakan untuk mengakses basisdata relasional.
  • SQL mempunyai kemampuan :
    • Query (memperoleh data)
    • Pendefinisian Struktur Data
    • Pengubahan Data
    • Pengaturan Sekuritas dll
  • Antarmuka SQL terhadap DBMS Read the rest of this entry »

I. Pengantar

¨ Definisi :

Perancangan perangkat lunak adalah disiplin manajerial dan teknis yang berkaitan dengan pembuatan dan pemeliharaan produk perangkat lunak secara sistematis, termasuk pengembangan dan modifikasinya, yang dilakukan pada waktu yang tepat dan dengan mempertimbangkan faktor biaya.

 

¨ Tujuan :

Tujuan perancangan perangkat lunak adalah untuk :

  • memperbaiki kualitas produk perangkat lunak
  • meningkatkan produktivitas
  • memuaskan teknisi perangkat lunak.

Read the rest of this entry »

Archives
Kalender
March 2024
M T W T F S S
« Sep    
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
25262728293031