Kumpulan Jurnal Dosen Bina Darma :
SUPERVISORY COMPUTER PADA AUTOMATIC TANK GAUGING
PT. PERTAMINA PERSERO DI LOKASI DPPU SMB II PALEMBANG
Oleh : Normaliaty Fithri
Dosen Fakultas Teknik Universitas Bina Darma
Abstract : Outgrowth technological area, followed with growth of economics which do not fail quickly him affect growth of requirement of BBM. Requirement of BBM which mounting very fast also because of the have increasing of request of transportation sectors, industrial, and also household. Development pickings which have been executed to result growth of fast economics, resulting the make-up of earnings of perkapita of resident. Make-Up of this earnings push also pattern consume society energi, mostly still predominated by BBM.
Other side, progress of technology and growth of world globalization, hence one of the consequence of is the increasing of free computation, and to be able to compete globalization improved efficiency and productivity. To upgrade service to society namely on schedule, precisely type, precise amount and also to improve efficiencies in the case of distribution and levying of BBM, woke up System Automation Depot/ DPPU.
One of facility in acceptance, conglomeration, and most channeling is often used in all area is border on electronic Human Resource quality specially apresiasi to sophisticated and high technology by using computer ( Computer Supervisory) as a means of assist operation of him. With Supervisory computer Automation system of Automatic Tank Gauging we can see, ad for and also run acceptance of BBM quickerly, economize and precisely and also acceptance & channeling of accepted BBM and delivered nor limited but we can see movement of BBM.
Abstrak : Perkembangan yang cepat di bidang teknologi, diikuti dengan pertumbuhan ekonomi yang tidak kalah cepatnya berdampak pada pertumbuhan kebutuhan BBM. Kebutuhan BBM yang meningkat sangat pesat juga disebabkan oleh bertambahnya permintaan dari sektor-sektor transportasi, industri, serta rumah tangga. Hasil-hasil pembangunan yang telah dilaksanakan mengakibatkan pertumbuhan ekonomi yang pesat, mengakibatkan peningkatan pendapatan perkapita penduduk. Peningkatan pendapatan ini mendorong pula pola konsumsi energi masyarakat, yang sebagian besar masih didominasi oleh BBM.
Disisi lain, kemajuan teknologi dan perkembangan globalisasi dunia, maka salah satu konsekwensinya adalah meningkatnya persaingan bebas, dan untuk dapat bersaing di era globalisasi tersebut adalah dengan meningkatkan efisiensi dan produktivitas. Untuk meningkatkan mutu pelayanan kepada masyarakat yakni tepat waktu, tepat jenis, tepat jumlah serta untuk meningkatkan efisiensi dalam hal pengadaan dan distribusi BBM, dibangun Sistem Otomasi di Depot/ DPPU.
Salah satu fasilitas dalam penerimaan, penimbunan, dan penyaluran yang paling sering digunakan dalam segala bidang adalah elektronik yang berdampingan dengan kualitas Sumber Daya Manusia khususnya apresiasi terhadap teknologi tinggi dan canggih dengan menggunakan komputer (Supervisory computer) sebagai alat bantu pengoperasiannya. Dengan Supervisory computer pada sistem Otomasi Automatic Tank Gauging (ATG) kita bisa melihat, mencermati serta menjalankan penerimaan BBM secara lebih cepat, hemat dan tepat serta penerimaan & penyaluran BBM yang diterima dan diserahkan juga tidak terbatas namun kita bisa melihat pergerakan BBM.
Keywords : Automation, Tank, Supervisory computer.
STUDI PEMANFAATAN PANAS DARI GAS BUANG
TURBIN GENERTOR TIGA FASA 4,7 MW
DI PLTG MUSI II PALEMBANG
Oleh : Normaliaty Fithri
Dosen Fakultas Teknik Universitas Bina Darma
Abstract : The existing fuel reserve that progressively attenuate and electricity supply for the industries growth. Therefore We have to more wisely in fulfilling our requirement energy especially with the relation between electricity supply growth and the economic growth. Therefore need to improvement of efficiency in production and processing energy, convertion of usage energy oil.
At The Moment, gas natural of Pertamina burned at gas of turbine to yield electrics through generator, while heat of the combustion result only thrown by exhaust m. Therefore used Combine cycle with aim to exploit heat which is the castaway become fuel.
With exploiting of heat of gas throw away the as fuel of Heat generator steam recovery ( HRSG) can improve efficiency, where this adjusment of technology also can depress emission combustion of gas able to cause gas temperature and pollution throw away the freeness to atmosfir.
Abstrak : Cadangan bahan bakar yang semakin menipis dan kebutuhan energi listrik bagi industri yang makin meningkat. Untuk itu kita harus berlaku lebih bijaksana dalam memenuhi kebutuhan energi kita terutama dengan adanya keterkaitan antara pertumbuhan penyediaan listrik dengan pertumbuhan ekonomi. Untuk itu perlu dilakukan peningkatan efisiensi dalam sistem produksi dan pengolahan energi serta konversi dari pemakaian energi minyak.
Pada Saat ini, natural gas dari Pertamina dibakar pada gas turbine untuk menghasilkan listrik melalui generator, sedangkan panas dari hasil pembakaran tersebut hanya dibuang melaui exhaust. Untuk ituah digunakan Combine cycle yang bertujuan untuk memanfaatkan panas yang terbuang tersebut menjadi bahan bakar.
Dengan pemanfaatan panas dari gas buang tersebut sebagai bahan bakar Heat recovery steam generator (HRSG) dapat meningkatkan efisiensi, dimana penerapan teknologi ini juga dapat menekan emisi pembakaran gas yang dapat menyebabkan polusi dan temperatur gas buang yang dilepas ke atmosfir.
Keywords : Gas, Combine Cyle, Generator.
Pengaruh Kecerdasan Emotional, Konsep Diri, Motivasi
Terhadap Kinerja Dosen Universitas Bina Darma Palembang
(The Influence Of Emotional Quotient, Self-Concepts, and Motivation Toward The Lecturers’ Work Performance at Bina Darma University Palembang)
Rina Oktaviana
Fakultas Psikologi Universitas Bina Darma Palembang
Abstract
This research aims to find out and analyse the influence of emotional quotient, self-concepts and motivation toward the lecturers’work performance at Bina Darma University Palembang. The object of the study was thirty seven of Bina Darma University, the data was collected by giving questionaire and the data was analyzed by using multiple regression.the data were collected using four questionnaires, that are emotional quotient questionnaire, self-conceptsquestionnaire, motivation questionnaire and lecturers’work performance questionnaire. The data were analized using Pearson’s Priduct Moment correlation technique. The result showed that there was a positive and significant correlation between the influence of emotional quotient, self-concepts, and motivation toward the lecturers’ work performance at bina darma university palembang (r = 0,680;p < 0,05)
Keywords : emotional quotient, self-concepts, and motivation toward the lecturers’ work performance
Abstrak : Penelitian ini dimaksud untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kecerdasan emosional, konsep diri dan motivasi terhadap kinerja dosen Universitas Bina Darma (UBD). Objek studi berjumlah tiga puluh tujuh UBD, data dikumpulkan dengan memberikan kuesioner dan dianalisis dengan menggunakan regresi berganda. Data dikumpulkan menggunakan empat kuesioner yaitu kuesioner kecerdasan emosional, konsep diri, motivasi dan kinerja dosen. Data dianalisis menggunakan teknik korelasi Pearson’s Product Moment, hasilnya menunjukkan bahwa ada korelasi positif dan signifikan antara pengaruh kecerdasan emosional terhadap kinerja sebesar 0,118, konsep diri terhadap kinerja sebesar 0,614 dan pengaruh motivasi terhadap kinerja sebesar 0,191. Secara keseluruhan pengaruh kecerdasan emosional, konsep diri dan motivasi terhadap kinerja dosen UBD ( r = 0,680 ; p <0,05) dengan nilai adjusted R Square sebesar 0,414 atau sebesar 41,4%.
PEMANFAATAN INTERNET DALAM PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA DENGAN MEMANFAATKAN FASILITAS SEARCH ENGINE
Oleh : Helda Yudiastuti
REKAYASA SYSTEM TEKNOLOGI PEMBUATAN
BIO DIESEL DARI CPO MENJADI KONTINYU
Oleh :Ir. Renilaili, M.T dan Ir. Erna Yuliwati, M.T.
Dosen Teknik Industri Universitas Bina Darma
Abstract
Industries in Indonesia would be develop to enhancement and efficiency the process. For this time we have to concern to develop the making of energi alternative to handle the situation. The problem to face this situation that oil will more expensive and difficult to reach. On the other way we could initiate to make oil from biomass for example crude palm oil. It could be implemented in research and technology development in produced biodiesel from CPO (Crude Palm Oil) on continue process. In this paper, we detail the case study through mini pilot project on capacity 50 l/hour. Hydrodynamic variable and kinetic influences to the process from CPO to biodiesel. Those variables can make the balancing between conversion factor and using of consumption energy. In this research, we use the continue process. The conversion of CPO to biodiesel enhances with this process.
Keywords: Biodiesel, Crude Palm Oil (CPO), Continue process
ASPEK HIDRAULIKA DALAM PERENCANAAN
SALURAN DRAINASE
oleh :Achmad Syarifudin
Dosen Fakultas Teknik
Universitas Bina Darma Palembang
Abstract : Urban drainage channel design should be share with tophography
condition, land used, effective dimension and cost of project. Usually these field issue is not
easy to the ideal design hydraulic for urban drainage system.
To aim for this study, the research with every condition analysis such as hydraulic
aspect to design that influence the dimension of the urban drainage was needed.
The result of these study was showed that the hydraulic aspect has relationship
with every drainage dimension parameter such as high of channel (h), side angel of
channel (z), wide channel (b), hydraulic radius (R) and the other aspect with every shaped
of the channel.
______________________________________________
Keywords : Channel hydraulic, drainage system, dimension parameter,
PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MATAHARI
( SOLAR CELL )
oleh Sulaiman
Email : Sulaimanmhan@Yahoo.com
Dosen Universitas Bina Darma
Abstract
Solar cell can produced very big energy source and continue. Now, where this
solar cell cannot use as prime energy, then solar cannot contamination, cannot
loss to used. Where the find electrical energy crisis from oil, we used solution is
with solar cell convertion to use electric energy. Solar cell convertion to electrical
energy to used at village area and sky spase with have sun ray. Solar cell is
alternative energy for give electrical energy. Because sunset during 12 hours in
one day, then solar cell must be to used with solar cell convertion to electric
energy. The accessories solar cell convertion to electric energy is silicon, batere,
and inverter equipment, then Solar cell convertion produced continue electrical
energy . Some convertion energi system with use for electrical energi product,
like change hot energi to use electrical energi is Electric thermoconverter
(Archi.W.Colp.Jr dan Ir. Darwin Sitompul, M.Eng “ Prinsip Prinsip konversi
Energi , 1985 )
Keyword : Sun, silicon. Hot, batere, inverter.
Sumber energi yang sangat besar dan bersifat kontinyu adalah energi matahari,
dimana energi matahari ini belum dipergunakan sebagai sumber energi primer,
selain itu energi matahari tidak mengandung polusi, tidak habis dipakai dan
gratis.Untuk mengatasi krisis energi
listrik dari bahan bakar minyak bumi, maka solusi yang dapat digunakan
adalah dengan mengkonversi energi matahari menjadi energi listrik. Konversi
2
energi matahari ke energi listrik dapat digunakan pada daerah terpencil, ruang
angkasa yang
banyak mengandung sinar matahari. Energi surya merupakan salah satu energi
alternatif untuk membangkitkan energi listrik, Oleh karena matahari hanya
terbit selama 12 jam dalam satu hari ( 24 jam ) maka energi matahari harus
dapat dimanfaatkan seoptimal mungkin. Caranya adalah dengan merobah
energi matahari berupa panas menjadi energi listrik. Untuk melaksanakan
konversi energi matahari menjadi energi listrik adalah dengan menggunakan
silikon, batere, dan peralatan inverter, sehingga dapat menghasilkan energi
listrik yang kontinyu sesuai dengan beban yang ada.
Beberapa sistem konversi energi yang digunakan untuk menghasilkan
energi listrik seperti perubahan energi panas menjadi listrik yang disebut
dengan konverter Thermoelektrik.
Keyword : Matahari, panas, silikon batere, inverter.