IMPLEMENTASI BASIS DATA TERDISTRIBUSI MENGGUNAKAN MYSQL PADA PT THAMRIN BROTHERS PALEMBANG

Efri Darwis, S.Kom.1, Merry Agustina, M.M., M.Kom.2 , A. Mutaqin Bakti, M.M., M.Kom.Dosen Universitas Bina Darma 2,  Mahasiswa Universitas Bina Darma Jalan Jenderal Ahmad Yani No.12 Palembang Pos-el : efri_ubd@yahoo.com1, merry_agst@mail.binadarma.ac.id2, mutakin.bakti@mail,binadarma.ac.id2

 

Abstract : PT Brothers is a major dealer of Yamaha’s greatest master of South Sumatra and Bengkulu area. With increasing customer and dealer requires the establishment of a set of all the needs and requirements of companies operating primarily in the management database. With the large amount of data to be managed and branches that exist today require companies to create a database that can manage all data on both transactions and stock in every dealership. In order for the data storage process each dealer more effective, it needs to be made the basis of data on each dealer has its own access to the system at each delaer. This is intended to process data faster and does not accumulate in the database, the authors are interested in head office.For to raise this issue in the research thesis entitled “Implementation of Distributed Database Using MySQL on a PT Thamrin Brothers Palembang”.

 

Keywords: Database, Distributed, Sales

 

Abstrak : PT. Thamrin Brothers merupakan sebuah perusahaan dealer utama Yamaha terbesar yang menguasai area Sumatera Selatan dan Bengkulu. Dengan bertambahnya pelanggan dan dibukanya beberapa dealer mengharuskan manajemen mengatur segala kebutuhan dan keperluan operasional perusahaan terutama dalam pengelolaan basis data. Dengan banyaknya data yang dikelola dan banyaknya cabang yang ada sekarang ini mengharuskan perusahaan untuk membuat basis data yang mampu mengelola seluruh data-data baik transaksi maupun stok di setiap dealernya. Agar proses penyimpanan data masing-masing dealer lebih efektif, maka perlu dibuat basis data pada masing-masing dealer yang memiliki akses sendiri ke sistem di masing-masing delaer. Hal ini dimaksudkan agar proses data lebih cepat dan tidak menumpuk pada basis data di pusat.Untuk itu penulis tertarik untuk mengangkat permasalahan ini ke dalam penelitian skripsi dengan judul “Implementasi Basis data Terdistribusi Menggunakan MySQL pada PT Thamrin Brothers Palembang”.

 

Kata kunci: Basis Data, terdistribusi, penjual.(dalam bahasa Indoensia)

 Download File Jurnal

This entry was posted in Analisys & Perancangan System, Analisys Requirements, DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), JURNAL, Jurnal dan Research, Kuliah, Penelitian, SKRIPSI MAHASISWA, SQL SERVER and tagged , , , . Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

Comments links could be nofollow free.