Trigger

Trigger adalah bagian dari perintah SQL yang akan dieksekusi jika terjadi tindakan terhadap suatu Table di database tindakan itu berupa INSERT, UPDATE atau DELETE dari suatu tabel.  Contohnya Jika terjadi insert data di table penjualan makan kolom stok di  table ITEM akan berkurang secara outomatis sebanyak kolom quantity di table penjualan

Posted in DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), SQL SERVER | Tagged , , , , | Leave a comment

IMPLEMENTASI BASIS DATA TERDISTRIBUSI MENGGUNAKAN MYSQL PADA PT THAMRIN BROTHERS PALEMBANG

Efri Darwis, S.Kom.1, Merry Agustina, M.M., M.Kom.2 , A. Mutaqin Bakti, M.M., M.Kom.Dosen Universitas Bina Darma 2,  Mahasiswa Universitas Bina Darma Jalan Jenderal Ahmad Yani No.12 Palembang Pos-el : efri_ubd@yahoo.com1, merry_agst@mail.binadarma.ac.id2, mutakin.bakti@mail,binadarma.ac.id2

 

Abstract : PT Brothers is a major dealer of Yamaha’s greatest master of South Sumatra and Bengkulu area. With increasing customer and dealer requires the establishment of a set of all the needs and requirements of companies operating primarily in the management database. With the large amount of data to be managed and branches that exist today require companies to create a database that can manage all data on both transactions and stock in every dealership. In order for the data storage process each dealer more effective, it needs to be made the basis of data on each dealer has its own access to the system at each delaer. This is intended to process data faster and does not accumulate in the database, the authors are interested in head office.For to raise this issue in the research thesis entitled “Implementation of Distributed Database Using MySQL on a PT Thamrin Brothers Palembang”.

 

Keywords: Database, Distributed, Sales

 

Abstrak : PT. Thamrin Brothers merupakan sebuah perusahaan dealer utama Yamaha terbesar yang menguasai area Sumatera Selatan dan Bengkulu. Dengan bertambahnya pelanggan dan dibukanya beberapa dealer mengharuskan manajemen mengatur segala kebutuhan dan keperluan operasional perusahaan terutama dalam pengelolaan basis data. Dengan banyaknya data yang dikelola dan banyaknya cabang yang ada sekarang ini mengharuskan perusahaan untuk membuat basis data yang mampu mengelola seluruh data-data baik transaksi maupun stok di setiap dealernya. Agar proses penyimpanan data masing-masing dealer lebih efektif, maka perlu dibuat basis data pada masing-masing dealer yang memiliki akses sendiri ke sistem di masing-masing delaer. Hal ini dimaksudkan agar proses data lebih cepat dan tidak menumpuk pada basis data di pusat.Untuk itu penulis tertarik untuk mengangkat permasalahan ini ke dalam penelitian skripsi dengan judul “Implementasi Basis data Terdistribusi Menggunakan MySQL pada PT Thamrin Brothers Palembang”.

 

Kata kunci: Basis Data, terdistribusi, penjual.(dalam bahasa Indoensia)

 Download File Jurnal

Posted in Analisys & Perancangan System, Analisys Requirements, DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), JURNAL, Jurnal dan Research, Kuliah, Penelitian, SKRIPSI MAHASISWA, SQL SERVER | Tagged , , , | Leave a comment

ANALISIS DAN PERANCANGAN PERPUSTAKAAN DIGITAL DAN SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 3 PALEMBANG

ANALISIS DAN PERANCANGAN PERPUSTAKAAN DIGITAL DAN SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 3 PALEMBANG

Rian Fitrah, Jemakmun, A.Mutakin Bakti.
Dosen Universitas Bina Darma 1,  Mahasiswa Universitas Bina Darma 2
Jalan Jenderal Ahmad Yani No.12 Palembang
Pos-el :rianfitrah@ymail.com, jemakmun@mail.binadarma.ac.id, mutakin@mail.binadarma.ac.id
 

Abstract :

Library of SMA Negeri 3 Palembang not use internet facilities and a lot using manual methods in the management of catalog books and other administration. Students must come to the library in search of titles that the library often become very crowded not because the reader but by a flurry of visitors looking for a book or catalog information service queued in the book. Based on the above problems it is necessary to design an information system capable of providing both titles and reference books that can be accessed directly by students without having to come directly to the library. with the ability to receive data on the WEB library visits, serving registration members get access to a wider, providing services tothe availability of information needs click in the form of books, ordering and serving the order book from the members, to serve and return of rental transactions directly.For that we need is a system that will be used as the material in the study titled “Analysis and Design of Digital Libraries and Library Automation Systems SMA 3 Palembang”. System development methods are used the method of sequential linear programming with applications Php

 

 

Keywords: Library, otomasi

 

Abstrak :

Perpustakaan SMA Negeri 3 Palembang belum menggunakan sarana internet dan msh menggunakan metode manual dalam pengelolaan katalog buku maupun administrasi lainnya. Siswa harus datang ke perpustakaan dalam mencari judul buku sehingga seringkali perpustakaan menjadi sangat ramai bukan karena oleh pembaca tetapi oleh kesibukan pengunjung yang mencari buku atau antri di pelayanan informasi katalog buku. Berdasarkan permasalahan di atas maka perlu dirancang suatu sistem yang mampu memberikan informasi baik itu judul buku maupun referensi buku yang bisa diakses langsung oleh siswa tanpa harus datang langsung ke perpustakaan. Untuk itu perlu dibuat suatu sistem yang akan dijadikan materi dalam penelitian ini dengan judul “Analisis dan Perancangan Perpustakaan Digital dan Sistem Otomasi Perpustakaan SMA Negeri 3 Palembang”. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu metode sequensial linier dengan menggunakan aplikasi pemrograman Php

 

Kata kunci: perpustakaan, otomasi

 Download File

 

Posted in Analisys & Perancangan System, Analisys Requirements, DFD, Kuliah, Penelitian | Tagged , , , | Leave a comment

DFD (Data Flow Diagaram)

Salah satu langkah pengembangan sistem adalah Analisys Requirements adalah menganalisa Aliran Data. Tools yang digunakan pada analisa ini salah satunya adalah DFD (Data Flow Diagram).

Data Flow Diagram (DFD) adalah suatu diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan arus dari data sistem, yang penggunaannya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, tersruktur dan jelas. DFD merupakan alat bantu dalam menggambarkan atau menjelaskan sistem yang sedang berjalan logis  (http://id.wikipedia.org/wiki/Data_flow_diagram)

 

Posted in Analisys & Perancangan System, Analisys Requirements, DFD, Kuliah, Pemerograman Visual Basic.net | Tagged , , , | Leave a comment

Analisys and System Design (Analisa dan Perancangan Sistem)

Langkah-langkah Analisis Sistem

Di dalam tahap analisis sistem terdapat langkah-langkah dasar yang harus
dilakukan oleh analis sistem :
1. Identify, yaitu mengidentifikasi masalah
2. Understand, yaitu memahami kerja dari sistem yang ada
3. Analyze, yaitu menganalisis sistem
4. Report, yaitu membuat laporan hasil analisis.
1. Mengidentifikasi Masalah
Mengidentifikasi (mengenal) masalah merupakan langkah pertama yang
dilakukan dalam tahap analisis sistem. Masalah (problem) dapat didefinisikan sebagai
suatu pertanyaan yang diinginkan untuk dipecahkan. Masalah inilah yang
menyebabkan sasaran dari sistem tidak dapat dicapai. Oleh karena itulah pada tahap
analisis sistem, langkah pertama yang harus dilakukan oleh analis sistem adalah
mengidentifikasi terlebih dahulu masalah-masalah yang terjadi. Tugas-tugas yuang
harus dilakukannya adalah sebagai berikut ini :
 mengidentifikasi penyebab masalah
 mengidentifikasi titik keputusan
 mengidentifikasi personil-personil kunci
Mengidentifikasi penyebab masalah
Seringkali organisasi menyadari masalah yang tejadi setelah

Pada postingan kali saya hanya mengarahkan ke sumber tujuan yaitu ke The Information Systems: Analysis and Design sumber (http://www.hit.ac.il/staff/leonidm/information-systems/ewtoc.html)

Part I – Principles

# 1 – The systems development life cycle
# 2 – Information engineering
# 3 – Structured analysis and design
# 4 – Structured requirements definition
# 5 – Computer aided software engineering (CASE)
# 6 – Object-oriented concepts
# 7 – Expert system analysis and design

Part II – Information gathering and problem definition

# 8 – Interviewing
# 9 – Sampling
# 10 – Control charts
# 11 – Pareto Diagrams
# 12 – The problem statement
# 13 – The feasibility study
# 14 – Joint application design (JAD)
# 15 – Problem analysis paradigms
# 16 – Requirements analysis paradigms
# 17 – Survey planning and questionnaire design
# 18 – Cause-and-effect diagrams
# 19 – Simulation

Part III – Project planning and project management

# 20 – Gantt charts
# 21 – Project networks, PERT, and CPM
# 22 – Crash mode analysis
# 23 – Inspections and walkthroughs

Part IV – Systems analysis

# 24 – Data flow diagrams
# 25 – The data dictionary
# 26 – Entity-relationship diagrams
# 28 – Inverted-L charts
# 28 – Data normalization
# 29 – Object-oriented methods
# 30 – State transition diagrams
# 31 – Prototyping
# 32 – Rapid application development (RAD)
# 33 – Warnier-Orr diagrams
# 34 – Expert system problem-solving analysis
# 35 – The requirements specification

Part V – Identifying alternatives

# 36 – Automation boundaries
# 37 – System flowcharts
# 38 – Cost/benefit analysis
# 39 – Risk-payoff analysis
# 40 – Business function-task analysis
# 41 – Competitive procurement

Part VI – Component design

# 42 – Hardware interface design
# 43 – Data structures
# 44 – Traditional file design
# 45 – Database design
# 46 – Data entry forms and screens
# 47 – Report design
# 48 – User interface design
# 49 – Dialogue design
# 50 – Window design
# 51 – Web page design
# 52 – Network models
# 53 – Network analysis
# 54 – Network routing tools and techniques
# 55 – Logic (process) flowcharts
# 56 – Nassi-Shneiderman charts
# 57 – Decision trees
# 58 – Decision tables
# 59 – Pseudocode
# 60 – Structured English
# 61 – Process design
# 62 – Structured program design
# 63 – Structure charts
# 64 – HIPO (hierarchy plus input-process-output)
# 65 – Action diagrams
# 66 – Object-oriented software design
# 67 – Knowledge representation
# 68 – Natural language processing
# 69 – Customizing commercial software
# 70 – Documentation design
# 71 – Security
# 72 – General systems design principles
# 73 – Real-time system design

Part VII – Testing and implementation

# 74 – The test plan
# 75 – Test data
# 76 – Implementation

Part VIII – Operation and maintenance

# 77 – System controls
# 78 – Performance analysis
# 79 – Queuing theory
# 80 – Configuration management
# 81 – Maintenance
# 82 – Database administration

Glossary


The Information System Consultant’s Handbook: Systems Analysis and Design
by William S. Davis, David C. Yen
CRC Press, CRC Press LLC
ISBN: 0849370019   Pub Date: 12/28/98

Posted in Analisys & Perancangan System, DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), Kuliah, Maintenance Hardware-Software, Pemerograman Visual Basic.net, SQL SERVER, WebServer | Tagged , , , | Leave a comment

Perlukah Sarjana Komputer Mempunyai Kemampuan Teknis ?

Ada banyak pendapat berbeda tentang hal ini. Pro dan kontra tentang sarjana komputer harus menguasai atau mempunyai kemampuan teknis (Coding bahasa pemerograman, Scripting, Networking dan Scurity) . Bahkan dikalangan dosen sendiri masih banyak pendapat yang berbeda. Saya ingin mengilustrasikan saja bahwa harusnya yang diperlu diperhatikan adalah pasar kerja. Bagaimana kebutuhan SDM di dunia kerja yang dihubungkan dengan dunia komputer.  Faktanya banyak perusahaan saat ini masih sangat kekurangan SDM dibidang IT, meskipun setiap tahun lulusan sarjana komputer yang ditelurkan melalui perguruan tinggi jumlahnya ribuan. Sarjana-sarjana ini tidak mampu mengisi lowongan kerja tersebut. Peluang kerja di bidang Teknologi Informasi  yang saat ini masih banyak dibutuhkan oleh perusahaan-perusahaan baik di dalam maupun di luar negeri adalah System Analis, IT Help Desk, AutoCAD Drafter, Sales, Project Manager, Computer Operator, Programmer, Teknisi Komputer, EDP Staff, WebMaster, Web Chief Editor, Web Administrator, Web Designer, Software Engineer, Database Engineer,Manager Web Content, Unix Admnistration Manager, Director Software, Java Developer, Network Specialist, Network Manager, System Architect.

 

Ditulis dan dipostkan oleh : Mutakin Bakti

Posted in APACHE, DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), ERROR WINDOWS, Kumpulan Program Penting, Maintenance Hardware-Software, Opini, Pemerograman (programming), Pemerograman Visual Basic.net, Penelitian, SQL SERVER, Tentang IIS, WebServer | Tagged , | Leave a comment

Teknologi ClickOne pada .Net

Dengan ClickOnce memungkinkan Anda untuk mempublikasikan aplikasi berbasis Windows ke server Web atau jaringan berbagi file untuk instalasi disederhanakan. Visual Studio menyediakan dukungan penuh untuk penerbitan dan memperbarui aplikasi menggunakan teknologi ClickOnce. Penyebaran ClickOnce tersedia untuk project yang dibuat dengan Visual Basic, Visual C #, dan Visual J #, tetapi tidak untuk Visual C + +. Untuk informasi tentang cara penggunaan Visual C + + aplikasi, lihat ClickOnce Deployment untuk Visual C + + Aplikasi

 

 

Posted in Kumpulan Program Penting, Pemerograman (programming), Pemerograman Visual Basic.net, Tentang IIS, WebServer | Tagged , , | Leave a comment

Mengganti Port 80 pada webserver XAMPP

Saya baru saja menginstal xampp. padahal dikomputer saya sudah ada webserver IIS yang portnya 80. Solusinya adalah dengan mengganti port xampp.

Berikut cara mengganti port XAMPP:

  1. Matikan xampp, dengan membuka control panel xampp, tekan exit.
  2. Masuk ke direktori dimana xammp anda install. contoh : C:\xampp\apache\conf
  3. Cari file dengan nama “httpd” atau ”httpd.conf” buka dengan notepad atau sejenisnya.
  4. cari tulisan “listen 80″ dengan cara Ctrl+F ketik 80.
  5. Ganti angka 80 dengan 81 atau port lain sesuai yang anda inginkan. Ada sekitar 3 buah angka 80 yang harus anda ganti.
  6. kemudian save. Kemudian restart xampp.
Posted in APACHE, Tentang IIS, WebServer, Webserver, WEB SERVICES dan Network | Leave a comment

MENEMUKAN PESAN Saving Changes Is Not Permitted pada SQL Server 2008

Saving Changes Is Not Permitted On SQL Server 2008. How To Solve?

“Saving Changes is not permitted”  muncul karena melakukan perubahan pada struktur tabel atau mendesain ulang table

Agar dapat melakukan perubahan pada struktur tabel, lakukan non aktifkan “prevent changes” pada SQL Server Management Studio:

  • Buka Microsoft SQL Server Management Studio 2008
  • Klik Tools, kemudian klik Options

  • Klik Designers

  • Lakukan uncentang(tidak dicentang) untuk “prevent saving changes that require table re-creation”

  • Klik OK
  • Lakukan perubahan pada struktur tabel
Posted in DATABASE, Database (SQL SERVER, MYSQL etc), SQL SERVER | 1 Comment

Fanatisme IT

Banyak yang beranggapan sifat fanatik adalah hal baik mungkin kalau beragama sifat fanatisme memang harus ditumbuhkan. tapi fanatisme akan berdampak tidak baik dilingkungan IT

Posted in Opini | Leave a comment